Lahirnya inovasi terkait bahan bangunan tentu sangat menguntungkan. Khususnya bagi orang yang ingin membangun rumah di era modern ini. Salah satu bentuk inovasi yang dapat kita temukan dengan mudah yaitu hadirnya genteng upvc. Adanya genteng modern ini mampu menjadi solusi untuk menambah nilai kerismatik pada rumah.
Penggunaan genteng modern di Indonesia sendiri sangat luas hingga ke pelosok desa. Sebab masyarakat Indonesia mulai memahami bahwa genteng ini mampu menghadirkan keuntungan. Lebih khusus bagi orang yang ingin membangun rumah saat ini, tentu penggunaan genteng modern ini sangat dipertimbangkan dengan baik.
Jenis genteng modern satu ini berhasil memikat sebagian besar masyarakat Indonesia. Jika dilihat dari jumlah pernjualan yang semakin meningkat, tentu kita yakin bahwa genteng ini sangat tepat untuk digunakan. Bahkan kita bisa mendapatkan genteng upvc atau atap modern ini dengan harga yang sangat terjangkau.
Salah satu perusahaan yang berhasil memproduksi genteng modern ini yaitu Roof Trade Center (RTC). RTC sendiri menjadi salah satu perusahaan genteng terbaik di Indonesia. Mereka mampu menghasilkan produk dengan kualitas yang sangat tinggi. Produk yang mereka kembangkan sangat disukai oleh masyarakat Indonesia.
Bahkan untuk menampilkan kualitas yang RTC miliki, mereka memiliki jargon yang sangat unik dan meyakinkan. Jargon yang menunjukkan kualitas mereka tersebut yaitu ‘Mega Shield atap dingin Masa Kini’. Untuk itu kita perlu tahu beberapa produk yang mereka miliki seperti genteng upvc yang sedang populer di Indonesia tersebut.
Beberapa produk mereka yaitu Mega Shield, Mega Wall, Mega Tuff dan Mega Roof. Nah, alsinya ada fakta yang perlu kamu tahu terkait genteng modern yang bisa kita gunakan tersebut. Beberapa fakta ini akan menjadi pembahasan kita pada artikel kali ini. Jadi ikuti terus artikel yang satu ini yang akan membahas fakta genteng upvc.
Fakta Menarik dari Genteng UPVC :
Sebelum membeli sesuatu tentu kita perlu mencari referensi terlebih dahulu. Sama halnya seperti pada saat kita mencari genteng terbaik untuk rumah. Genteng upvc ini memiliki banyak sekali fakta menarik yang perlu kamu tahu. Beberapa diantaranya akan menjadi ulasan pada artikel kita kali ini agar kamu dapat ilmu dari artikel ini.
Lantas apa kamu penasaran terhadap fakta yang dimiliki oleh atap upvc tersebut? Jika benar-benar penasaran, kamu harus membaca ulasan kali ini hingga selesai. Kami akan mengulas beberapa fakta menarik yang akan menambah wawasan kamu terhadap bahan-bahan bangunan. Berikut ulasan selengkapnya :
1. Memiliki Banyak Kelebihan.
Salah satu fakta menarik yang dimiliki oleh genteng upvc tersebut yaitu memiliki banyak sekali kelebihan. Salah satu daya tarik yang dimiliki oleh suatu barang tentunya adanya sebuah kelebihan. Dengan adanya kelebihan ini, maka penjualan mereka akan semakin meningkat. Apalagi jika barang tersebut yaitu bahan-bahan dasar bangunan.
Tentu akan membuat barang ini semakin laris di pasaran. Salah satu kelebihan yang dimiliki oleh genteng modern yaitu memiliki ketahanan yang sangat kokoh. Bahkan atap modern ini mampu bertahan hingga belasan tahun saking kokohnya. Berbeda jauh dengan genteng tradisional yang seringkali pecah jika telah lama terpakai.
Genteng upvc ini sama sekali tidak keropos apabila terkena hujan terus-menerus. Hal ini menunjukkan bahwa genteng tersebut memiliki kualitas yang sangat tinggi. Kamu bisa memilih genteng ini untuk digunakan pada atap utama. Bahkan banyak masjid yang menggunakan atap modern ini lantaran ada banyak kelebihan yang dimiliki.
Sehingga masyarakat Indonesia percaya bahwa dengan memilih genteng modern ini, atap rumah mereka akan tahan lama. Bahkan atap ini tidak akan pecah apabila ada sewan seperti kucing yang berlari di atap rumah. Berbanding terbalik dengan atap rumah tradisional yang sering pecah karena ada kucing yang berkeliaran di atasnya.
Kelebihan lainnya yang dimiliki oleh genteng upvc yaitu tidak akan luntur. Umunya, warna yang dimiliki oleh genteng modern ini yaitu merah, namun ada pula warna coklat pekat. Warna tersebut tidak akan luntur meskipun telah lama digunakan. Sebab genteng ini dibuat dari bahan-bahan terbaik dan dipilih sebelum proses pembuatan.
Kelebihan lainnya yaitu tidak akan muncul lumut pada atap meski telah lama terkena hujan. Sehingga kualitas dari atap modern ini tetap terjaga meski telah digunakan belasan tahun. Jadi itu dia fakta pertama yang perlu kamu tahu dari atap yaitu genteng upvc. Mungkin saja kamu mulai tertarik untuk menggunakan atap modern yang satu ini.
2. Mampu Menggeser Genteng Tradisional.
Selain karena memiliki banyak sekali kelebihan, fakta kedua dari genteng upvc yaitu mampu menggeser genteng tradisional. Fakta yang kedua ini tentu sudah kamu sadari dalam beberapa tahun terakhir. Apalagi jika kamu tinggal di kota, mayoritas sudah memilih genteng upvc. Dapat diartikan bahwa genteng modern ini sangat populer.
Hadirnya genteng modern menjadi terobosan baru yang bisa menghemat biaya bagi orang yang membangun rumah. Bahkan genteng modern ini menambah karismatik pada rumah jika dilihat dari berbagai sisi. Salah satu faktor yang membuat genteng modern ini mampu menggeser genteng tradisional yaitu karena leboh efisien.
Di era modern ini banyak sekali perumahan yang beralih menggunakan genteng upvc ini. Dengan pilihan warna yang cukup lengkap, maka perumahan itu lebih menarik untuk dilihat. Sebab arsitek perumahan itu paham betul bahwa genteng modern ini bisa membawa keindahan. Didukung dengan model rumah yang sangat keren.
Tidak heran jika adanya genteng modern ini benar-benar menggeser keberadaan genteng lawas. Lihat saja rumah minimalis yang ada di perkotaan, hampir semuanya menggunakan genteng upvc tersebut. Nilai elegan pada rumah akan sangat terlihat. Kita percaya bahwa rumah minimalis memiliki model yang sangat keren dan elegan.
3. Memiliki Banyak Ukuran.
Salah satu fakta yang perlu kamu tahu dari genteng upvc yaitu memiliki banyak sekali ukuran. Adanya fakta kedua ini menjadi tolak ukur berapa jumlah genteng yang harus kamu beli. Setiap ukuran tentu memiliki harga yang berbeda. Selain lebar yang berbeda-beda, ketebalan juga menjadi salah satu faktor penentu harga yang ditawarkan.
Sehingga kamu perlu memperhitungkan ukuran dan ketebalan dari genteng modern ini. Dengan begitu maka kamu dapat menafsirkan nominal yang perlu dikeluarkan untuk biaya genteng. Jadi itu dia fakta ketiga yang perlu kamu tahu dari adanya genteng modern untuk modal keindahan rumah.
Dari ketiga fakta yang ada di atas, genteng upvc memang memiliki pesona yang sangat tinggi. Apalagi untuk rumah minimalis yang tampak terlihat sangat elegan. Lantas apakah kamu tertarik untuk menggunakan genteng modern ini. Jika benar-benar tertarik maka bisa menghubungi Roof Trade Center melalui situs resmi mereka.